Rabu, 11 September 2013

Prestasi Desa

http://lenggangbeltim.files.wordpress.com/2011/04/img00971-20110609-1351.jpg 



Inilah beberapa bukti penghargaan atau prestasi di desa nepen selama ini dari sebagaian besar prestasi desa akan dicantumkan beberapa diantaranya sebagai berikut :

1. Administrasi LKMD tingkat kecamatan tahun 1991 mendapatkan Juara II

2. Perlombaan desa dalam rangka peringatan HUT kemerdekaan  RI ke 48 mendapatkan Juara I

3 . Badan Pembinaan Pendidikan Pelaksanaan Pedoman Penghayatan dan Pengamalan Pancasila  (BP-7) kabupaten daerah tingkat II Boyolali

4. Juara I Lomba Kelompok Belajar Paket APBH Tingkat Provinsi Jawa Tengah.

5. Juara I Lomba Kejar Paket A PBH bidang Pengelolaan Kejar Tingkat Nasional dalam rangka hari aksara Internasional Tahun 1996.

6. Keberhasilannya menuntaskan semua anak usia wajib belajar ( usia 7-12 tahun) bersekolah di lembaga pendidikan Tingkat Dasar pada tahun pelajaran 1995/1996 dalam rangka pelaksanaan wajib belajar.

7. Juara I Putra Lomba Karaoke Hari Ibu dan Bulan Bakti LKMD  tahun 1993.

8. Juara I Lomba Perpustakaan desa Tingakt Kabupaten  di Boyolali  1994

9. Juara III Napak Tilas hari jadi Kabupaten Boyolali ke 147.

10. Juara I Lomba Kejar Paket A Kabupaten Boyolali  dalam rangka Hardiknas Tahun 1996 tingkat Jawa Tengah . dll

        Dari sekian prestasi diatas yang telah didapat bukan justru membuat kita bangga akan prestasi yang telah didapat ,tetapi kita harus meningkatkan semua prestasi di berbagai bidang demi memajukan desa Nepen mari bersama membangun desa Nepen yang lebih baik lagi .Dan semua yang di dapat merupakan hasil kerja keras sama seluruh masyarakat desa Nepen . Terus maju bersama desa Nepen tingkatkan semua kualitas dan kuantitas masyarakat desa Nepen ini. Dengan memanfaatkan dan meningkatkan sumber daya alam(SDA) maupun sumber daya manusia (SDM) .



 

0 komentar:

Posting Komentar